beautynesia blogbeautynesia

Wednesday, August 16, 2017

Innisfree Capsule Recipe Pack Red Kiwi Review

Hi~! this time I've got the chance to review one from a lot of famous brand from Korea, Innisfree. For you all who like Korean skincares, you should try Innisfree. This time, yukcoba.in sent me Innisfree Capsule Recipe Pack Red Kiwi for me to try
Hai~ ! kali ini aku kembali untuk mereview salah satu produk Korea, yaitu Innisfree. Buat kalian yang demen banget icip-icip skincare Korea, Innisfree ini salah satu brand yang layak dicoba loh~ Pada kesempatan kali ini, tim yukcoba.in mengirimkan mask pack ini untuk kupakai.


This Innisfree Capsule Recipe Pack Red Kiwi has cute packaging. The size is 10ml and packaged in a small simple container with simple design. There are kiwis at the front of the sticker to tell you what's inside the pack.
Innisfree Capsule Recipe Pack Red Kiwi ini bentuknya lucu, packagingnya terbuat dari bahan plastik yang cukup kuat dengan design khas Innisfree yang simpel. Ukurannya 10ml, di sticker depan diletakkan gambar kiwi yang memang bermaksud untuk menunjukkan kandungan alami yang ada di dalam mask pack Innisfree ini.


This is the back side, to be honest, since I'm not Korean, I can't understand what it means :( too bad. I think if you buy it at Innisfree's official store, the explanation would be written in english.
Ini bagian belakangnya, jujur, karena semuanya bahasa Korea, aku gak paham artinya apa yang tertulis disitu. Mungkin kalau kalian beli di counter resmi Innisfree, penjelasan dibelakang ini ditulis dalam bahasa Inggris.


When you opened the lid, you can see it sealed perfectly, so no need to worry. The expired date also can be seen here.
Saat kalian membuka tutupnya, kalian bisa lihat pack ini tertutup rapat sehingga terjamin kebersihannya. Tanggal expired produk juga bisa dilihat disini.


When I opened the seal, this is what it looks like. White pack with some kiwi's seeds inside. The texture is quite thick, the kiwi seeds can help you to remove dead skin cells I think? But it won't be that significant since you only get 1-2 seeds for one spread haha~
Saat kubuka segelnya, inilah yang terlihat. Warna mask pack ini putih, dengan butiran-butiran hitam biji kiwi didalamnya. Iya, beneran ada biji kiwi didalamnya. Tekstur mask pack ini juga agak tebal (iyalah secara ini mask pack), butiran-butiran biji kiwi di dalamnya membantu membuang sel-sel kulit mati walaupun gak secara signifikan, secara kalian cuma akan mendapatkan sebutir dua butir sekali oles. haha~


I've been using this product for 1-2 weeks (still using it tho, and yukcoba.in team messaged me so I won't forget to review this product. I'm sorry but I swear I won't forget to review this XD It's just I need more time to try this product and give my honest review). The first day I use this product, I don't like it. why? It's so greasy. I have oily face so that was so annoying for me. But I decided to be patience, wait for tomorrow and go to sleep (since this is a mask pack). By the way, you can see the kiwi seeds on my hand. 
Aku sudah mencoba masker ini selama kurang lebih seminggu dua minggu (sampai di sms tim yukcoba.in loh biar ga lupa review XD maafkan aku~ ga lupa kok suer, cuma kupakai agak lama aja biar memberikan honest review mengenai produk ini). Hari pertama pakai, rasanya ga suka. Kenapa? begitu dipakai rasanya berminyak sekali, wajahku berminyak, jadi rasanya sebal aja gitu pakai skincare yang bikin berminyak pas dipakai. Tapi berhubung ini mask pack, aku berusaha sabar dan kubawa tidur. Bisa kalian lihat di tangan aku, ada biji kiwinya dan olesan mask pack nya yang thick serta terlihat greasy.

When I woke up in the morning, I was amazed. I didn't feel the greasiness anymore, my skin felt so smooth and looked brighter than before. Usually my face looks so dull and looks so greasy, I hate my oily face, seriously. But nah, This pack is amazing! Kiwi is for moisture right? but I don't know why it suitable for my skin lmao
Keesokan harinya, aku tarik lagi semua rasa tidak suka yang ada pas pakai mask pack ini. Kenapa? semua produk sudah menyerap, ga ada tanda-tanda kulitku yang berminyak seperti biasanya ketika aku bangun tidur. Aku bangun dengan wajah halus, kencang, dan ga ada minyak sama sekali. This is amazing! Ditambah lagi, ketika aku ngaca, gak tahu cuma sugesti atau bukan, aku merasa kulitku terlihat lebih cerah. Mungkin karena biasanya bangun wajah berminyak wajahku pasti terlihat kucel, tapi ketika pakai mask pack ini aku gak lagi bangun dengan muka kucel (padahal fungsi kiwi kan harusnya melembabkan ya? entahlah bingung juga XD)

I use this pack once for two or three days. This is the how I use my my night skin cares:  Micelar Water - Facial Wash - COSRX BHA Power Liquid (also once for two or three days) - Toner - Moisturizer - Innisfree Capsule Recipe Pack Red Kiwi
Innisfree Capsule Recipe Pack Red Kiwi ini kupakai dua hari sampai tiga hari sekali setiap malam. Jadi urutannya: Micelar Water - Facial Wash - COSRX BHA Power Liquid (ini juga dua sampai tiga hari sekali) - Toner - Moisturizer - Innisfree Capsule Recipe Pack Red Kiwi, setelah itu langsung dibawa tidur.

Jadi, overall kesimpulanku dari produk ini adalah:
Pros:
- Menghaluskan wajah [smoothen my skin]
- Wanginya beneran wangi kiwi [it really smells like kiwi!]
- Melembabkan wajah tapi juga ga bikin wajah berminyak [moisturizing but doesn't give you oily face]
- Wajah terlihat cerah karena ga perlu bangun dengan wajah berminyak [brighten your skin because there won't be any greasiness on your skin]

Cons:
- rasa greasy ketika produk ini baru saja di apply ke wajah. ya... ini sebenernya gak jadi cons juga harusnya, cuma karena aku memang anti banget sama yang minyak-berminyak dan greasiness jadi,,, apa boleh buat... [I've said this before, I hate its greasiness when I apply the product. no, It's not bad, It's just me who hate that since I hate my oily face enough lol]

Kalau udah abis mau beli? [repurchase?]
Yep, kayaknya ini akan kumasukkan dalam list salah satu mask pack favoritku hehe~ [well, yukcoba.in team gave it to me but I think I would buy it again since I love the results]

Overall rank:
4/5

You can buy it at Innisfree's official store or buy it online through your favorite Korean skincares or makeups shop. Once again, thanks yukcoba.in !
Kamu bisa beli ini di counter-counter Innisfree yang ada di kotamu, atau pesen secara online di olshop-olshop yang biasa menangani preorder kosmetik dan skincare Korea.
Sekali lagi, terimakasih tim yukcoba.in ~!

Monday, August 7, 2017

Sari Ayu Inspirasi Gili Lombok Eyeshadow Review

Hi! After such a long time, finally I decided to update my blog and make the newest review. This time is for Sari Ayu Inspirasi Gili Lombok Eyeshadow. As you already know, Sari Ayu is one of many brand from Martha Tilaar, local brand from Indonesia which has a lot of high quality make up and skincare.
Hai! Setelah sekian lama bertapa, akhirnya aku memutuskan untuk kembali membuat review terbaru yaitu Eyeshadow Sari Ayu Inspirasi Gili Lombok. Seperti yang kalian tahu, Sari Ayu ini salah satu brand keluaran dari Martha Tilaar, sebuah brand lokal Indonesia yang kualitasnya tidak perlu kalian ragukan.

For you all who had know me from a long time will understand that I always love shimmery eyeshadow, yes, even for daily life I would like to use shimmery eyeshadow. So, well... forgive me. Sari Ayu Inspirasi Gili Lombok Eyeshadow has shimmery colors, I mean, all of the colors are shimmery. This is sooo me.
Buat kalian yang mengenalku sejak lama, kalian pasti paham kalau aku selalu menyukai eyeshadow yang shimmery. Iya, bahkan buat sehari-hari pun aku suka pakai yang shimmer. Jadi ya.... Maafkan saya. Nah, Sari Ayu Eyeshadow Gili Lombok ini punya warna yang shimmery, maksudku, semua warnanya adalah shimmery. Ini benar-benar aku banget~


This is mine. The packaging is so simple. You can see the colors from outside. This eyeshadow has no mirror (which good for me because I NEVER use the mirror from eyeshadow palette). I've been using this eyeshadow a lot since it has basic colors that perfect even for daily activities or night party. For daily activities you can use the yellow, pink, and those brown colors. For night party you can choose the grey, blue, and black colors. Well, of course I'll blend it with other colors...
Ini punyaku. Packagingnya simpel, kalian bisa lihat warnanya dari luar. Eyeshadow ini tidak dilengkapi dengan kaca (Bagus untukku karena aku TIDAK PERNAH pakai kaca yang ada di eyeshadow). Aku sudah seringkali memakai eyeshadow ini karena menurutku warna-warnanya yang basic bagus sekali bahkan untuk kegiatan sehari-hari ataupun pesta pada malam hari. Untuk daily, bisa pakai yang warna kuning, pink, dan tiga warna coklat yang tersedia, sedangkan untuk makeup pesta aku biasanya memakai yang abu-abu, biru, dan hitam. Ya... pastinya sih aku blend juga sama warna lain...


This is closer look inside the palette
Ini tampilan lebih dekat dari isi palette nya


You will got one dual applicator like this. One side is kind of sponge applicator that you've known, and the other side is for blending the eyshadow.
Kalian akan mendapatkan dual applicator seperti di foto, satu sisi berupa aplikator sponge yang biasanya ada di eyeshadow, dan satu lagi untuk blending.


These are the swatches from yellow to black. I used Viva Eye Base Gel for the top part, and no base for the bottom part.
Ini adalah swatch nya dari warna kuning ke hitam. Aku memakai Viva Eye Base Gel buat swatch bagian atas dan tidak memakai base apapun untuk swatch bagian bawah.


These are the same swatches under the flashlight
Ini swatch yang sama dan difoto dengan menggunakan flash kamera


As you can see, the colors are so pigmented. Even without eye base, the colors still come out prettily. But be careful, this eyeshadow has quite a lot of fall out. But actually I don't really care about that, We can always fix that, right? Haha~ For me, this eyeshadow lasts long enough without creasing.
Seperti yang kalian bisa lihat, warna-warnanya sangat pigmented. Bahkan tanpa eyebase, warnanya masih terlihat begitu cantik. Tapi hati-hati, eyeshadow ini memiliki fall out yang cukup banyak. Tapi sebenarnya aku tidak begitu peduli, kita selalu bisa memperbaiki itu kan? haha~ Untukku, eyeshadow ini bertahan cukup lama tanpa perlu takut creasing

So from my overall review, I made some points for my conclusion.
Jadi dari keseluruhan reviewku, aku membuat beberapa point kesimpulan

Pros:
- Pigmented
- Good and Simple Packaging [Packagingnya simpel dan bagus]
- Pretty shimmery colors (Well, since I love shimmery colors so it's a pro for me) [warna shimmery yang cantik (Ya ini masuk pro karna emang aku suka eyeshadow yang shimmery sih XD]

Cons:
- Has quite a lot of fall out [fall out nya cukup banyak]

Overall rank... I think I would give it 4/5 and I will definitely buy it again if i reached the pan lmao
Nilai keseluruhan.... Kayaknya aku bakal kasih 4/5 dan tentunya akan membelinya lagi kalau udah 'hit pan'

You can buy this product at Martha Tilaar's Counters or buy online at:
Kalian bisa membeli produk ini di counter-counter Martha Tilaar atau beli secara online di: